You are currently viewing Penandatanganan Nota Kesepakatan Lembaga Sensor Film dengan Akademi Film Yogyakarta

Penandatanganan Nota Kesepakatan Lembaga Sensor Film dengan Akademi Film Yogyakarta

Jakarta, 31 Maret 2021. Penandatanganan Nota Kesepakatan Bersama Lembaga Sensor Film dengan Perguruan Tinggi Negeri dan Swasta, salah satunya adalah Akademi Film Yogyakarta. Penandatanganan ini dihadiri oleh Bapak Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendi, Ibu Ketua Komisi 1 Meutya Hafid dan Ketua Lembaga Sensor Film Rommy Fibri. Sedangkan dari Akademi Film Yogyakarta dihadiri oleh Direktur Tri Wahyudi dan Wakil Direktur II Yusmita Akhirul Latif.

Semoga dengan penandatanganan MoU antara LSF dengan AFY ini bisa memudahkan para mahasiswa Akademi Film Yogyakarta dalam mengurus perijinan sensor film dalam kegiatan apapun terutama Tugas Akhir.